Indonesian to English: Penetapan Pengadilan General field: Law/Patents Detailed field: Law (general) | |
Source text - Indonesian PENETAPAN
No. 233/Pdt.P/2014/PN.Jkt.Sel.
“DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA”
Pengadilan Negeri Jakarta Selatan yang memeriksa perkara perdata
pemohon telah menjatuhkan penetapan dalam perkara permohonan ;
ADHI H BASKARA EKANANDA dan IRA DAMAYANTI Pasangan suami isteri beralamat di Jalan Cilandak V/39, Jakarta
Selatan, yang untuk Selanjutnya disebut sebagai PEMOHON ;
Pengadilan Negeri tersebut ;
Setelah membaca surat-surat yang terlampir dalam perkara ini ;
Menimbang, bahwa Pemohon dengan surat permohonannya yang telah aidaftarkari di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan dibawah register No.233/Pdt.P/2014/PN.Jkt.Sel., tertanggal 23 Mei 2014 telah mengemukakan hal-hal yang pada pokoKnya :
1. Bahwa anak kami terlahir dengan nama AHIMSA XAVIER PRASASTA, yang terlahir di Jakarta pada tanggal 29 Juli 1997, sesuai Akta Kelahiran Nomor 15690/u/JS/1997.
2. Bahwa Pemohon mengajukan permohonan ini ke Pengadilan Negeri Jakarta Selatan adalah untuk mengganti nama anak kami yang semula AHIMSA XAVIER PRASASTA menjadi AHIMSA XAVIER PRASASTA HINDARTO.
3. Bahwa alasan Pemohon mengganti namanya tersebut, adalah untuk penambahan nama belakang keluarga.
4. Bahwa untuk mengganti nama Pemohon tersebut terlebih dahulu harus mendapatkan suatu penetapan dari Pengadilan Negeri setempat. Berdasarkan hal-hal tersebut diatas, maka Pemohon memohon kehadapan bapak ketua/Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Untuk mengabulkan permohonan pemohon sebagai berikut
1. Mengabulkan Pormohonan Pemohon tersebut diatas
2. Memberikan ijin kepada Pemohon untuk mengganti nama anak kami yang bernama AHIMSA XAVIER PRASASTA menjadi AHIMSA XAVIER PRASASTA HINDARTO.
| Translation - English STIPULATION
No. 233/Pdt.P/2014/Pn.Jkt.Sel.
“FOR THE SAKE OF JUSTICE IN THE NAME OF THE ONE AND ONLY GOD”
South Jakarta District Court having examined and trying the civil case of application has issued the following ruling in the matter of application from ;
ADHI H BASKARA EKANANDA and IRA DAMAYANTI
A couple of husband and wife, domiciled at Jalan Cilandak V/39, Jakarta Selatan, hereinafter referred to as: THE APPLICANTS ;
The said District Court;
Having read all documents in the relevant application;
Considering, that the Applicants by their application letter which was registered at the Clerk Office of South Jakarta District Court on 23 May 2014, under Register Number: 233/Pdt.P/2014/PN.Jkt.Sel., submit the following application;
1. That our child’s name AHIMSA XAVIER PRASASTA, born in Jakarta on 29 July 1997, according to the Birth Certificate Number 15690/u/JS/1997.
2. That the Applicants apply this application to South Jakarta Distric Court in order to add our child name priorly AHIMSA XAVIER PRASASTA into AHIMSA XAVIER PRASASTA HINDARTO.
3. That the Appliants’ reason to add that name is to add family name.
4. That in order to add that requested name, the Applicants must priorly receive a stipulation from local Distric Court.
That on the basis of the foregoing premises then the Applicants plead to Chief/Judge of South Jakarta District Court in order to approve our Application as the Applicants as follows:
1. To approve the Applicants’ application mentioned above.
2. To permit the Applicants to add our child’s name priorly AHIMSA XAVIER PRASASTA into AHIMSA XAVIER PRASASTA HINDARTO.
|